(maritimedia.com) - SURABAYA - Perekonomian Jawa Timur terus mengalami pertumbuhan, bahkan lebih tinggi dari pertumbuhan ekonomi nasional. Hal ini terlihat dengan meningkatnya arus petikemas yang melalui pelabuhan utama bagi Jawa Timur dan Kawasan Timur...

(maritimedia.com) - SURABAYA - PT Pelabuhan Indonesia III (Persero), mencatat satuan berat kapal yang sandar dan bongkar di Tanjung Perak mengalami kenaikan sepanjang 2013. Kepala Humas PT Pelindo III, Edi Priyanto...

(maritimedia.com) - JAKARTA - Jalur ganda kereta api Jakarta-Surabaya akan segera beroperasi pada April 2014 nanti. Dan dipastikan angkutan barang yang selama ini memadati jalur darat pantura akan dialihkan menggunakan kereta api. Wakil...

(maritimedia.com) - SURABAYA - Terminal Multipurpose Teluk Lamong merupakan salah satu program Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI) sebagai pelabuhan modern yang mendukung Pelabuhan Hijau, melalui Program "Eco Green Port". ...

(maritimedia.com) - JAKARTA - Indonesia yang merupakan negara kepulauan sudah seharusnya memprioritaskan investasi yang berbasis maritim. Karena itulah, Kamar Dagang dan Industri Indonesia mendesak pemerintah agar menggalakkan dan mendorong lebih banyak lagi investasi yang...

(maritimedia.com) - JAMBI - Kementerian Perhubungan memastikan pembangunan proyek Pelabuhan Ujung Jabung, Kabupaten Ujung Jabung Timur, Jambi dimulai pada tahun ini dengan nilai investasi Rp80 miliar. Menteri Perhubungan E. E. Mangindaan...

(maritimedia.com) - SURABAYA - Sama halnya dengan Terminal Peti Kemas Semarang (TPKS), arus peti kemas di Terminal Peti Kemas Banjarmasin (TPKB) juga mencatatkan kenaikan sepanjang 2013. Realisasi arus peti kemas sepanjang 2013 di Terminal...

(maritimedia.com) - JAKARTA - Pembentukan badan tunggal Indonesia sea and coast guard (ISCG) hingga kini belum bisa terwujud dikarenakan ada ketidaksingkronan antara fungsi dan undang-undang yang menjadi payung hukum pembentukannya. ...

(maritimedia.com) - SURABAYA - PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) bersiap menggelar tender pendalaman dan pelebaran APBS. Sebelumnya Kementerian Perhubungan telah mengeluarkan surat persetujuan dan memutuskan Pelindo III sebagai pelaksana revitalisasi Alur Pelayaran Barat Surabaya...

(maritimedia.com) - JAKARTA - Pemerintah menargetkan sejumlah proyek infrastruktur dipastikan beroperasi tahun ini sehingga berdampak pada penurunan biaya logistik dalam jumlah signifikan. Wakil Presiden RI Boediono menyebutkan sejumlah proyek infrastruktur besar...